- Kemudian pilih firmware Sony Xperia Z Ultra yang telah disalin dan klik Flash.
- Pastikan baterai smartphone diatas 50%.
- Matikan smarpthone hingga benar-benar tidak menyala lagi.
- Tunggu hingga muncul notifikasi dari flashtool yang bergambar smartphone, kemudian tekan dan tahan tombol "Volume Bawah" dan hubunkan smartphone ke PC/Laptop.
- Driver akan terdeteksi secara otomatis tunggu deteksi driver hingga selesai.
- Proses flashing akan berjalan tunggu hingga proses selesai kemudian lepaskan smartphone dari PC/Laptop.
- Nyalakan smartphone dan tunggu hingga menampilkan menu dan proses flashing berhasil dan selesai.
Sekian Cara Flash Sony Xperia Z Ultra semoga bisa membantu dan bermanfaat.